Dari kiri ke kanan, Kabag-ops Polrestabes Surabaya, AKBP Sukmo Wibowo, Whisnu Sakti Buana (Ketua Panpel Persebaya), Wahyu Mariaji (Manajer Operasional Persebaya), dan Ram Surahman (Sekretaris Persebaya) saat menggelar jumpa pers di rumah dinas walikota Surabaya, Jumat (6/4)

Ketua Panitia Pelaksana (Panpel) Persebaya, Whisnu Sakti Buana mengatakan, semua terobosan yang mereka lakukan itu, adalah bentuk responsif atas masukan yang diberikan oleh para pendukung Persebaya ke manajemen.

 

"Bahkan harga tiket di angka lima puluh ribu rupiah yang mendapat banyak komplain pun, kami mendengar masukannya. Dan, kami langsung memutuskan untuk memberikan diskon sebesar 20 persen bagi mereka yang berstatus mahasiswa dan pelajar," jelas Whisnu. "Kami akan terus menerima masukan demi memberikan pelayanan lebih baik," timpalnya. 

 

Populer

Suka Atmosfer Derby, Flavio Bahagia Cetak Gol Kemenangan
Menang, Persebaya Teruskan Tren Positif
Alhamdulillah Menang Rek!
Belum Ada Gol di Babak Pertama
Pepet Terus Rek!
Satu Poin dari Jakarta, Tekad Tiga Angka Lawan Madura